Flamingo SPA bekasi bisa menjadi alternative tempat buat mengisi waktu akhir pekan yang melelahkan setelah bekerja full satu minggu. Sebab, Akhir pekan tidak harus selalu diisi dengan jalan jalan atau pergi ke tempat wisata yang justru melelahkan lagi dan mengeluarkan biaya. Stress,jenuh dan lelah karena pekerjaan atau masalah lain bisa datang ke tempat spa untuk relaksasi, pijat dan spa. Pijat akan membantu meringankan oto otot yang pegal dan lelah serta bisa membuat pikiran relaks sehingga mengurangi rasa stress.
Flamingo spa
Flamingo spa adalah salah satu tempat spa di bekasi yang menyediakan berbagai layanan pijat SPA plus fasilitas hiburan yang menyenangkan. Tempat SPA yang memiliki cukup banyak cabang di Indonesia ini menyediakan berbagai macam pijat seperti pijat tradisional, shiatsu, thai pijat dan kombinasi didukung oleh terapis terapis yang ahli dan berpengalaman. Salah satu cabangnya ada di kota bekasi, cabang lainnya ada di dan mogot Jakarta serta ada juga di kota kupang, Nusa Tenggara Timur.
Apa saja layanan yang ditawarkan oleh flamingo SPA Bekasi? Layanan yang bisa pelanggan nikmati meliputi pijat tradisional, shiatsu, thai massage. Jika belum paham mengenai jenis layanan yang ada bisa baca selengkap di poin poin berikut.
- Pijat tradisional atau sering disebut dengan Pijet, pijit, atau urut adalah terapi kesehatan tradisional yang memberikan tekanan, gerakan dan getaran pada tubuh secara terstruktur atau tidak, menetap, berpindah tempat secara manual ataupun alat mekanis. Pijat umumnya menggunakan tangan, jari jari, sikut, kaki, atau alat pemijat. Pijat tradisional memberikan relaksasi, rasa nyaman, dan kebugaran yang sangat cocok untuk orang orang yang kelelahan, pegel setelah bekerja agar badan seger lagi.
- Pijat shiatsu merupakan pijat tradisional yang berasal dari jepang. Shiatsu identik dengan pijat dengan tekanan jari dari satu titik ke titik lain dengan urutan tertentu. Shiatu sendiri diartikan di bahasa Indonesia adalah tekanan jari. Teknik ini sanagt cocok untuk pijat sakit atau pegel pada bagian tubuh tertentu untuk memperlancar peredaran tubuh dan meringankan rasa sakit.
- Thai massage adalah pijat tradisional yang berasal dari thailand yang sudah dikenal masyarakat asal sejak ribuan tahun. Ciri khas pijat thailand ini yang dipijat berbaring diatas matras dan ikut aktif mengikuti gerakan pemijat atau terapis.
Pelanggan bisa menikmati layanan layanan tersebut dengan terapis pilihan. Pelanggan bisa memilih terapis lewat katalog atau biasanya terpis menunggu duduk manis di lounge. Selain itu bisa memilih paket pijat dengan room serta fasilitasnya serta treatmen tambahan seperti hot aromaterapic, double pleasur, super PM. Untuk mendapatkan tarif murah, kalian bisa datang di waktu waktu happy hour flamengo SPA karena ada promo diskon setiap layanan di happy hour.
Jika belum puas dengan layanan dan masih betah di flamingo spa bekasi, kalian bisa menikmati fasilitas yang ada. Fasilitas flamengo spa meliputi sauna, whirpool longe, sauna hot and cold waterpool dan lainnya. Flamengo buka setiap hari mulai jam 10 pagi sampai jam 11 malam untuk pemesanan. Jadi bisa datang lebih pagi agar bisa menikmati fasilitas lebih lama.
Baca juga : 5 Tempat Pijat dan SPA Harapan Indah Bekasi
Alamat dan No telp Cabang Flamingo SPA bekasi
Address: Jl. Sentral Niaga Kalimalang No.30-31, RT.001/RW.005, Kayuringin Jaya, Kec. Bekasi Sel., Kota Bks, Jawa Barat 17144
No Phone: (021) 89453069
Alamat flamingo Jakarta
Alamat: Ruko Daan Mogot Baru Blok KJF No.15 (Depan Mall Daan Mogot Baru) Jl. Tampak Siring – Daan Mogot Jakarta Barat
No Telp. (021) 54313497 / 085648986623
Flamengo SPA Kupang
Alamat : Kompleks Ruko Lontar Permai Blok B.24-25 Jl.RW Mongonsidi III Oebobo – Kupang Nusa Tenggara Timur
No Telp. (0380) 824485
Itulah informasi mengenai flamingo SPA bekasi yang menyediakan berbagai layanan pijat untuk relaksasi di akhir pekan. Anda bisa memilih jenis jenis layanan sesuai kebutuhan dan tentuanya sesuai kantong. Untuk informasi harga lebih detail dan baru bisa langsung menghubungi kontak yang tertera pada masing masing cabang atau bisa mengikuti akun resmi flamengo spa. Sekian, semoga bermanfaat.