12 Travel Pekanbaru Padang PP Hiace Door To Door

Diposting pada

Padang Sumatera Barat populer dengan lokasi wisata yang potensial. Ada banyak jasa travel Pekanbaru Padang yang dapat Anda manfaatkan untuk kebutuhan transportasi saat ingin berwisata atau keperluan lain. Wisata terkenal kota minang ini diantaranya seperti Kelok 9 dan beberapa destinasi wisata menarik lain.

Beberapa jasa travel tersebut tidak hanya menawarkan jasa transportasi saja. Namun juga pengiriman paket kilat khusus atau sewa kendaraan. Anda jadi tidak perlu datang ke tempat lain jika punya urusan tersebut.

travel pekanbaru padang

Daftar Isi

Rekomendasi Travel Pekanbaru Padang Terbaik dan Terpercaya

Bagi Anda yang berada di area Pekanbaru dan punya rencana melakukan perjalanan ke Padang, tentu butuh informasi tentang jasa travel. Tenang, di bawah ini akan ada beberapa rekomendasi jasa travel Pekanbaru Padang terbaik yang bisa Anda jadikan bahan referensi:

1. Jasa Mulya Travel

Jasa Mulya Travel adalah jasa Travel Eksekutif rute Pekanbaru tujuan kota dan kabupaten di Provinsi Riau dan Sumatera Barat. Jasa travel ini mulai beroperasi tahun 2018 dengan membuka Rute Dumai Pekanbaru, Duri Pekanbaru. Tahun berikutnya baru membuka Rute travel Pekanbaru Padang dan Pekanbaru menuju Bukittingi. Armada yang digunakan untuk mengantar penumpang adalah armada Toyota Kijang Innova. Jam Keberangkatan rute Pekanbaru menuju Padang: 08:00 WIB | 14:00 WIB dan 20:00 WIB dengan tarif 140 ribu per orang.

Alamat : Jl. Merak No.5 D, Tengkerang Tengah, Kec. Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau
No Telp : 081365700101

2. Libra Wisata Transport

Travel Pekanbaru Padang terbaik yang menawarkan harga terjangkau salah satunya adalah Libra wisata transport ini. Jenis armada yang digunakan travel ini berupa Isuzu Panther yang super nyaman dengan fasilitas full AC serta recleaning seat.

Jadwal keberangkatan travel ini terhitung sebanyak 3 kali yaitu jam 08.00 WIB, 14.00 WIB, serta 20.00 WIB. Libra Wisata Transport juga melayani penjemputan door to door jadi makin praktis untuk para penumpang. Tarifnya sendiri antara Rp120.000.,- hingga  Rp160.000,- per orang.

Alamat: Jalan Meranti Atas, No 19 Pekanbaru

No Telepon: 0852 7878 7831

3. Zahira trans

Zahira Trans adalah agen yang melayani rute Travel Pekanbaru Padang Duri Dumai, Payakumbuh, Bukittinggi sebaliknya dan kota kota kecil yang dilalui rute tersebut. Selain travel reguler, zahira melayani pula pengiriman Paket, rental dan carteran mobil serta paket wisata di Sumatera barat. Tarif Tujuan Pekanbaru Padang sesuai kelasnya :

Jadwal keberangkatan setiap Jam 10.00, 14.00 dan 20.00 WIB.

  • Super Executive   = Rp.160.000-
  • Ekonomi AC = Rp.130.000
  • Padang – Dumai = Rp.200.000- 
  • Pelajar dan Mahasiswa    = Ada Discount Khusus ( 5-10%)
  • Tarif Carteran per Mobil ( Drop off ) = Rp.750.000.-

Alamat / Kontak : 
Perwakilan : Jl.Arifin  ahmad Pekanbaru – Riau
Pusat : Jl.Sutomo ( Padang )
Whatsapp : 085336828000

4.     Dipo Wisata Transport

Kalau yang ini melayani transportasi darat dengan rute dari Pekanbaru ke Padang maupun sebaliknya. Jadwal keberangkatan akan dilakukan sebanyak 3 kali yaitu jam 10.00 wib, 14.00 wib, serta 20.00 wib.

Dipo Wisata Transport akan melayani Anda dengan menggunakan armada terawat berjenis Isuzu Panther serta Innova. Lengkap dengan fasilitas berupa music, full AC, recleaning seat, dan masing banyak lagi. Harga tiketnya bisa Anda tanyakan sendiri ke CS supaya lebih jelas dan lengkap.

Alamat: Jalan Mangga Nomor 65, Jatirejo, Sukajadi, Pekanbaru, Riau
No Telepon: 0852 1402 6933

Baca juga : 5 Travel Pekanbaru duri via toll 24 Jam

5. Annanta Setuju Travel

Berikutnya adalah Annanta Setuju Travel yang juga menawarkan jasa transportasi aman dengan harga terjangkau. Jenis armada yang dipergunakan oleh travel ini adalah Innova serta Isuzu Panther. Fasilitas di dalamnya juga super lengkap diantaranya seperti free wifi, snack, selimut, dan masih banyak lagi.

Informasi tentang jadwal keberangkatan travel dapat Anda tanyakan langsung ke pengola supaya lebih jelas dan akurat. Ada 2 jenis tiket yang ditawarkan oleh jasa travel Pekanbaru Padang ini. Pertama ada Class Super Executive dengan kapasitas 5 penumpang serta Class Ekonomis dengan kapasitas 7 penumpang.  Harga tiketnya mulai Rp140.000,- hingga Rp190.000,- per orang.

Alamat: Jalan Balam Ujung Nomor 17, Sukajadi, Pekanbaru, Riau

No Telepon: 0812 7545 2002 atau 0812 7545 1001

6.     Nusa Mulya Travel

Ada lagi Nusa Mulya Travel yang juga sudah cukup populer. Jenis armada yang digunakan oleh travel ini dipastikan dalam kondisi baik. Anda bisa pilih antara Isuzu Panther atau Toyota Innova dengan fasilitas lengkap seperti recleaning seat, full AC, music, dan masih banyak lagi.

Menariknya, travel ini pun punya layanan door to door sehingga makin memudahkan Anda. Sementara informasi jadwal keberangkatan dapat Anda tanyakan langsung ke pengelola karena sewaktu-waktu bisa berubah. Harga tiketnya sendiri mulai dari Rp125.000,- hingga Rp170.000,- per orang.

Alamat: Jalan Bangau No 10, Sukajadi, Pekanbaru, Riau

No Telepon: 0813 7187 9191

7.     Azka Wisata Travel

Rekomendasi travel Pekanbaru Padang berikutnya adalah Azka Wisata. Layanan terbaik pasti Anda dapatkan dari travel satu ini. Jenis armada yang digunakan adalah Isuzu Panther dengan segala fasilitas lengkap seperti recleaning seat, music, serta full AC.

Jadwal keberangkatan dan tiket bisa Anda tanyakan langsung ke pengelola supaya lebih jelas. Azka Wisata Travel menjamin kenyamanan dan keamanan Anda selama perjalanan dari Pekanbaru ke Padang.

Alamat: Jalan Kakaktua, Kampung Melayu.
No Telepon: 0823 8587 3025

Baca juga : Rekomendasi Travel Pekanbaru Bukit tinggi PP

8.     Amisa Tour & Travel

Anda juga bisa coba pakai jasa transportasi Amisa Tour & Travel untuk perjalanan dari Pekanbaru ke Padang. Armada yang digunakan adalah berjenis Isuzu Panther serta Toyota Innova. Fasilitasnya juga tergolong cukup lengkap dari mulai recleaning seat, AC, hingga music.

Anda pun dapat mencoba layanan penjemputan door to door yang disediakan oleh jasa travel ini supaya makin mudah dan praktis. Untuk jadwal keberangkatannya sendiri ada 3 kali yaitu jam 08.00, 14.00, serta 20.00 WIB. Anda bisa tanyakan langsung perihal harga tiketnya langsung ke pengelola supaya lebih jelas dan detail.

Alamat: Kompleks Marsan Sejahtera Blok C Nomor 24, Pekanbaru

No Telepon: 0823 9155 9288.

9.     Trisakti Travel

Apabila Anda cari jasa travel Pekanbaru Padang dengan harga terjangkau lainnya bisa pilih satu ini. Trisakti Travel punya layanan penjemputan door to door sehingga sangat recommended untuk Anda coba. Jenis armada yang digunakan berupa Kijang Innova dengan fasilitas lengkap. Mulai dari full ac, recleaning seat, hingga music.

Adapun informasi lengkap seputar jadwal keberangkatan, harga tiket, serta rute singgah dapat Anda tanyakan langsung ke pihak pengelola atau CS yang bertugas. Jadi data yang Anda peroleh lebih jelas dan akurat.

Alamat: Jalan Teratai Nomor 284, Pulau Karam, Pekanbaru, Riau.

No Telepon: 0813 6567 9255

10. Bumi Indah Lestari Travel (BIL Travel)

Merupakan travel yang melayani rute Pekanbaru Padang dan sebaliknya dan punya fitur door to door sehingga dapat Anda manfaatkan dengan baik. Armada yang digunakan berjenis Isuzu Panther dengan kondisi sangat prima.

Adapun fasilitas armada yang bisa Anda dapatkan adalah full AC, recleaning seat, serta music. Dengan diver handal, perjalanan Anda makin terasa aman dan nyaman. Untuk harga tiketnya sendiri mulai dari Rp130.000,- hingga Rp160.000,- per orang.

Alamat:

Pekanbaru: Jalan SM Amin No. 5 B Simpang Baru, Tampan, Pekanbaru, Riau.

Padang: Jalan Khatib Sulaiman No. 47 F, Lolong Belanti, Padang Utara Padang.

No Telepon: 0812 6602 766 atau 0823 8797 1000

11. Namira Jaya Travel

Selanjutnya adalah Namira Jaya Travel yang juga menawarkan transportasi dari Pekanbaru ke Padang dan sebaliknya dengan harga terjangkau. Pilihan armada yang disediakan berupa Isuzu Panther serta kijang Innova. Fasilitas di dalamnya juga sangat lengkap mulai dari music, recleaning seat hingga full AC.

Terdapat 2 opsi harga tiket yang bisa Anda pilih yaitu Rp140.000,- per orang untuk kelas ekonomi serta Rp180.000,- per orang kelas super executive. Jadwal keberangkatan travel ini dibagi menjadi 3 yaitu jam 10.00, 14.00, serta 20.00 WIB.

Alamat: Jalan SM Amin, Pekanbaru Riau

No Telepon: 0853 6354 449

12. Rhino Agen Travel

Anda juga boleh coba salah satu jasa transportasi lain yaitu Rhino agen travel ini. Jenis armada yang dipakai cukup bervariasi mulai dari Avanza, Innova, Hino Dutro, Isuzu Elf serta Luxio. Fasilitasnya pun lengkap yaitu full AC, recleaning seat, layanan penjemputan door to door hingga music.

Namun, untuk informasi jadwal keberangkatan Anda bisa tanyakan langsung pada pengelola supaya lebih jelas. Harga tiketnya pun relatif terjangkau antara Rp120.000,- hingga Rp200.000,- saja per orang.

Alamat: Jalan Gajah Mada No.27, Padang

No Telepon: 0811 6611 443

Demikian tadi beberapa rekomendasi m terbaik dan terpercaya. Informasi di atas bisa jadi bahan referensi buat Anda.